Berikut beberapa tip untuk menghindari keputihan :
- Menjaga kebersihan daerah vagina yaitu dengan membersihkannya secara teratur. Cara membilas vagina yang benar dengan air bersih yang mengalir dengan cara mengusap dari depan ke belakang.
- Batasi penggunaan sabun antiseptik.
- Hindari pemakaian bedak pada organ kewanitaan.
- Selalu keringkan bagian miss v sebelum berpakaian.
- Jangan terlalu lama mengganti pembalut ketika menstruasi minimal 3 kali sehari.
- Jangan terlalu lama mengganti pantiliner (terutama pantiliner yang tidak dapat mengurangi kelembaban).
- Gunakan celana dalam yang kering.
- Gunakan celana dalam yang tidak ketat serta dari bahan yang dapat menyerap keringat, seperti katun.
- Jangan terlalu lama memakai pakaian yang ketat. Celana jeans tidak dianjurkan karena pori-porinya sangat rapat. Pilihlah seperti rok atau celana dari bahan non-jeans agar sirkulasi udara di sekitar organ intim leluasa.
- Hindari pemakaian celana dalam dan handuk bersama.
- Hindari menggunaan toilet umum yang diragukan sanitasinya.
- Jalani Pola hidup sehat dengan cukup tidur, olah raga teratur dan makan makanan dengan gizi yang seimbang
- Lakukan papsmear secara teratur bagi wanita yang pernah/sudah melakukan hubungan seksual.
- Jangan menggunakan petroleum jelly sebagai lubrikasi vagina.
- Hindari gonta ganti pasangan seksual (seks bebas).
"Palingkanlah pandangan kalian dan jagalah kemaluan kalian"
(Hadith riwayat At Thabrani dalam Al Mu'jam Al Kabir)
Pantiliner dan pembalut wanita (feminine comfort bio sanitary Pad) Avail insya Allah mampu meminimalisir kelembaban pada organ intim wanita karena bahannya 100% kapas. Pada gilirannya mampu menjaga pH optimal di dalam vagina apalagi didukung oleh kandungan herbal yang ada pada pantiliner dan pembalut wanita Avail. Kandungan herbal pada pantiliner dan pembalut wanita Avail insya Allah juga bersifat sebagai antiseptik yang berfungsi untuk mencegah maupun menekan pertumbuhan mikro organisme patogen.
Apakah anda siap dengan hidup sehat tanpa keputihan yang meresahkan ? Bagaimana pendapat anda ? Kami tunggu sharing anda dengan kami ‘Gerai Avail’ Malang. Sampai ketemu dengan topik lain yang insya Allah menarik dan bermanfaat. Terima kasih …
2
komentar
Subscribe to:
Posts (Atom)